Wednesday, January 6, 2016

Anjlok Tujuh Persen Dalam 15 Menit, Bursa China Disuspen


Bareksa.com - Bursa China kembali bergejolak. Bursa saham di Negeri Tirai Bambu itu  tiba tiba disuspen setelah turun tujuh persen dalam waktu beberapa menit setelah dibuka. CSI300 turun tujuh persen untuk kedua kalinya walau transaksi 2016 baru berjalan empat hari.
Jatuhnya bursa saham China ini memang sudah mulai terlihat sejak awal tahun. Kemarin, Bank Sentral China bahkan menggelontorkan dana segar kepada perbankan senilai $19,95 miliar untuk menenangkan ekonomi dan juga bursa sahamnya. (baca juga: Tenangkan Pasar, Pemerintah China Suntik $19,95 Miliar ke Sistem Perbankan)

0 comments:

Post a Comment